Minggu, 19 Desember 2010

Teknik menyembunyikan file

kesal sama yang suka iseng obrak - abrik data kompie kita?
gak perlu aplikasi koq, cuma perlu sedikit teknik aja sambil minum kopi juga bisa...:D
  • pertama, buka dulu "windows Run" dan kemudian ketikkan "cmd" tanpa tanda petik tentunya..

  •  kedua, silahkan lihat dimana letak folder kamu dengan cara membuka explorer.

  • Keempat,  kembali lagi ke "command prompt" yang terbuka tadi, dan kemudian ketik "e:" (jika folder  yang ingin disembunyikan berada pada drive E:) setelah itu tekan "enter". setelah itu akan muncul drive E, ketik lagi "cd nama-folder". cd disitu memiliki makna change direktori. dalam contoh saya ingin menghilangkan isi folder "test penghilangan". maka pada command prompt silahkan ketik "cd test penghilangan". jika folder tesebut berada didalam folder lagi, silahkan ketik perintah "cd" sampai pada direktori folder yang filenya ingin kita hilangkan. dan untuk menghilangkan file dalam folder tersebut tinggal ketik perintah "attrib +s +h +a +r /s /d"
lihat gambar
  • silahkan cek file didalam folder, semunya hilang kan?
  • terakhir jika anda ingin mengembalikan file didalam folder tersebut silahkan ganti tanda "+" menjadi "- maka semua file didalam folder akan kembali seperti semula.

cara ini juga bisa digunakan untuk memunculkan file yang disembunyikan oleh virus.
selamat mencoba...!
mohon maaf apabila gambar yang ditampilkan kurang jelas...

    0 komentar:

    Posting Komentar